Tuesday, May 31, 2022

Tips Mengatasi Nyeri Haid

Menjelang mau dapet atau istilah biologinya menstruasi, rasanya tubuh menjadi kurang fit, emosi naik turun…bawaannya pengen marah terus, bete, perut nyeri ples kram dan sebagainya. Hal yang tidak menyenangkan ini sering banget dialami wanita kalau mau dan pada saat menstruasi. Tapi tenang saja, hal ini bisa diatasi kok.
Nyeri saat menstruasi adalah hal yang normal, selama Anda masih bisa mengerjakan aktivitas harian. Walau begitu, rasa nyeri ini kadang mengganggu dan membuat konsentrasi menurun. Berikut silahkan anda simak beberapa tips untuk meredakan nyeri saat menstruasi :

Sunday, May 29, 2022

Tips Sehat : 12 Manfaat Mengkonsumsi Teh Hijau

Siapa sih yang tidak kenal teh? Pagi hari nonton berita ditemani secangkir teh hangat dan cemilan favorit...hmm perfect hehehe. Well, kali ini saya akan berbagi sedikit informasi mengenai teh hijau. Teh hijau adalah minuman super yang luar biasa. Berkat kandungan nutrisi ampuh dari tanaman yang disebut epigallocatechin gallate atau EGCG dari teh hijau membuktikan bahwa minuman ini menjadi salah satu obat terbaik dan sangat bermanfaat bagi kesehatan.

Berikut adalah 12 alasan mengapa mengkonsumsi teh hijau baik untuk kesehatan :

Friday, May 27, 2022

Interesting and Cool Facts About Human's DNA


It's really fun, useful and interesting to found out Facts about our  DNA.

So continue reading below :

  1. DNA stands for deoxyribonucleic acid.

Wednesday, May 25, 2022

10 Ciri-Ciri Cowok yang Tidak Serius

Menyukai lawan jenis dan ingin menjalin hubungan yang lebih serius memang adalah hal yang biasa terjadi. Namun sebelum lebih dekat lagi, ada baiknya Anda harus mengenal lebih dalam, mengerti dan mengenali kepribadian dari orang tersebut. Jangan karena sudah naksir berat atau cinta mati Anda tidak mengindahkan tanda-tanda kalau orang yang Anda sukai tidak ingin berhubungan serius dengan Anda. Langkah pertama saat akan menjalin hubungan dekat yaitu dengan memilih pasangan dengan bijak.

Berikut ini silahkan Anda simak 10 ciri-ciri pria yang tidak serius berhubungan dan sebaiknya Anda tinggalkan  :

Monday, May 23, 2022

Istilah - istilah Umum yang Sering Ditemukan Dalam Dunia Internet

Kali ini saya mau berbagi mengenai istilah dalam dunia internet. Bagi kamu-kamu yang baru mengenal dunia Internet pasti sering menemukan istilah-istilah berikut :

ATTACHMENT - Fasilitas untuk melampirkan sesuatu dalam pengiriman e-mail baik itu berupa gambar atau dokumen lainnya.
ADMIN - Berasal dari kata administrator, yaitu seseorang yang mempunyai tingkatan tertinggi dalam suatu jaringan dan bertugas untuk mengatur jaringan tersebut.

Saturday, May 21, 2022

Info Menarik : 22 Manfaat Donor Darah


Perrnahkah Anda melakukan donor darah?  Beruntunglah jika pernah atau bahkan rutin melakukannya.
Mengapa beruntung? Untuk lebih jelasnya silahkan Anda simak info berikut :
Ada 22 manfaat dengan mendonorkan darah kita seperti yang disebutkan dalam acara "A Drop for Hopes", sebuah acara peringatan hari donor darah sedunia tanggal 14 Juni 2013. A Drop for Hopes merupakan kerjasama Tupperware dengan Palang Merah Indonesia yang bertujuan mengedukasi masyarakat mengenai manfaat donor darah.

Berikut ini silahkan Anda simak apa saja manfaat dari donor darah :
1.  Bentuk kepedulian terhadap sesama
2.  Memperpanjang hidup oran lain
3.  Membantu hidup orang lain
4.  Satu kantong darah dapat menyelamatkan 3 nyawa
5.  Membantu menurunkan berat badan
6.  Membantu membakar kalori
7.  Deteksi dini resiko kesehatan
8.  Melindungi jantung
9.  Mencegah stroke
10. Mengatur kontrol kesehatan
11. Meningkatkan sel darah merah
12. Meningkatkan kapasitas paru-paru dan ginjal
13. Meningkatkan kesehatan psikologis
14. Membantu sirkulasi darah
15. Memaksimalkan darah dalam paru-paru
16. Menurunkan zat seng dalam darah
17. Memperbaharui sel darah baru
18. Mencegah resiko kesehatan
19. Mencegah penyakit langka
20. Menghilangkan kaku di pundak
21. Mengalahkan kelebihan zat besi
22. Mengetahui lebih lanjut tentang tipe darah individu


Demikianlah sekilas info mengenai pentingnya ikut donor darah. ada yang bilang donor darag itu sakit,,,siapa bilang? Lebih sakit patah hati eeeaaaa….
Yhanks for reading.

Thursday, May 19, 2022

Tokoh Antagonis Paling Keren di Film Hollywood


Antagonis adalah karakter yang melawan karakter utama atau protagonis. Tokoh Antagonis ini biasanya dibenci karena sifatnya yang negatif, menjengkelkan dan sering diasumsikan sebagai orang yang jahat. Contohnya kalau di dunia persinetronan Indonesia tokoh antagonis identik sama ibu tiri yang jahatnya amit-amit yang menzolimi si anak tiri dll. Pokoknya nyebelin banget deh, bikin emosi jiwa n serasa pengen nimpuk televisi saking keselnya hehe. Tapi biar gimanapun memerankan tokoh antagonis bukanlah hal yang mudah. Film juga ga' bakalan seru kalau tidak ada tokoh antagonisnya..ya nggak?

Kali ini saya akan mengajak Anda untuk menyimak tokoh-tokoh Antagonis paling keren yang pernah ada di Film-film Hollywood menurut versi Unique Daily Tips. Well, Anda penasaran mau tau siapa saja tokohnya. Silahkan disimak yah..


1. Smeagol/Gollum (LoTR)
Smeagol/Gollum adalah salah satu karakter dalam Film trilogi Lord of The Ring. Sebelum ia menjadi Gollum ia dikenal sebagai Smeagol. Smeagol/Gollum sebenarnya adalah mahluk yang sangat menyedihkan, ia tersiksa karena cincin yang dibawanya hingga ia lupa dengan dirinya, lupa dengan makanan enak dan membuat tubuhnya kurus dan sedikit menakutkan. Karakter dan expresi Smeagol/Gollum yang jahat, kadang baik bahkan lucu membuat saya menempatkannya di posisi teratas. Buat yang kangen sama tokoh Smeagol/Gollum kini kembali hadir dalam kisah yang hampir sama yakni The Hobbit: Unexpected Journey.

Tuesday, May 17, 2022

Manfaat Vitamin D Untuk Kesehatan

Tahukah Anda bahwa Vitamin D merupakan satu-satunya jenis vitamin yang dihasilkan oleh tubuh? Pada saat tubuh  terpapar cahaya matahari, senyawa prekursor 7-dehidrokolesterol akan diubah menjadi senyawa kolekalsiferol.  Induksi ini terutama disebabkan oleh sinar ultraviolet B (UVB). Tahap selanjutnya, senyawa kolekalsiferol ini diubah menjadi senyawa kalsitrol yang merupakan bentuk aktif dari vitamin D di dalam tubuh. Kalsitrol sendiri diproduksi di ginjal yang kemudian akan diedarkan ke bagian-bagian tubuh yang membutuhkan, terutama di organ tulang dan gigi. (Baca juga : Tips Menghindari Dampak buruk Sinar Matahari)

Vitamin D dapat ditemukan dalam jumlah kecil di beberapa makanan, termasuk ikan berlemak seperti herring, mackerel, sarden dan tuna. Apabila terjadi defisiensi vitamin D, tubuh akan mengalami berbagai gangguan penyakit antara lain osteoporosis, osteopenia, diabetes, hipertensi, dan berbagai penyakit jantung, kanker payudara dan kanker endometrium.

Manfaat vitamin D :

Sunday, May 15, 2022

Penemu-Penemu Terkenal yang Telah Merubah Dunia

Televisi, Radio, Pesawat terbang, mobil, listrik, telephone dll adalah benda-benda yang sudah akrab sekali dengan kita. Telepon membantu berkomunikasi dengan orang yang jauh, kita bisa melihat perkembangan dunia melalui televisi, listrik membuat rumah tetap terang pada malam hari, pesawat terbang dan mobil mempermudah kita dalam melakukan perjalanan jarak jauh dan masih banyak lagi. Pernahkah Anda merenung apa yang terjadi apabila tidak ada yang menemukan dan menciptakan benda-benda tersebut? Tidak bisa dipungkiri bahwa penemuan-penemuan inovatif yang brilian telah merubah dunia menjadi lebih baik. Sehingga sudah sepatutnya kita berterima kasih kepada para penemu tersebut.

Berikut mari kita simak bersama nama-nama penemu terkenal yang karena jasanya telah merubah dunia :

Friday, May 13, 2022

Quotes About Fotography from Ansel Adams


Ansel Easton Adams was an American photographer and environmentalist. His black-and-white landscape photographs of the American West, especially Yosemite National Park, have been widely reproduced on calendars, postersand in books



"When words become unclear, I shall focus with photographs. When images become

inadequate, I shall be content with silence."


Wednesday, May 11, 2022

10 Foto Termahal di Dunia

Iseng-iseng saya membaca artikel tentang foto termahal di dunia yang pernah terjual seharga $4.3 million yang kalau di rupiahkan kurang lebih Rp. 48.900.000.000 (48.9 M). Benar-benar harga yang fantastis untuk sebuah foto. Menurut pendapat saya yang terbilang 'buta' masalah fotografi, foto berjudul Rhein karya Andreas Gursky itu biasa saja hehehe..kok bisa mahal gitu yah?? Tidak bisa dipungkiri kalau fotografer profesional mampu memukau kita dengan keahlian mereka dalam mengabadikan suatu momen. Mereka bisa menampilkan sesuatu disekitar kita secara unik, sesuatu yang indah tanpa kita sadari. Para fotografer mengajak kita melihat sesuatu dari sudut yang berbeda. Melihat sebuah foto hitam putih tapi kaya akan makna... Mungkin hal itu merupakan salah satu alasan mengapa satu foto bisa dihargai sangat tinggi.

Berikut 10 foto-foto termahal yang pernah terjual selama beberapa tahun terakhir. Posting ini awalnya muncul di FREEYORK :

Monday, May 9, 2022

7 Artis Hollywood yang Berwajah Mirip

Mereka adalah artis Hollywood yang sama-sama cantik dan sama-sama terkenal. Uniknya mereka mempunyai wajah yang terbilang mirip satu dengan lainnya, walaupun tidak mempunyai hubungan darah sama sekali...bahkan beberapa diantaranya berasal dari generasi yang berbeda namun kemiripan mereka benar-benar membuat kita takjub. Apakah Anda setuju dengan saya kalau artis-artis ini berwajah mirip?
Berikut silahkan disimak kemiripan mereka :
1. Kristen Stewart dan Alicia Silverstone


Tuesday, May 3, 2022

Tips Tampil Cantik Dengan Hijab


Kali ini Unique Daily Tips ingin berbagi tips dan trik untuk Anda agar tampil lebih percaya diri dengan hijab/jilbab sekalipun untuk anda yang belum terbiasa memakai jilbab. Berikut ini, silahkan Anda simak beberapa tips untuk Anda agar tampil lebih cantik saat memakai jilbab :

1. Pilih bahan jilbab yang ringan, nyaman, adem dan praktis Seperti bahan spandex, sifon, atau sutra dapat menjadi pilihan untuk jilbab cantik Anda sehari.hari. Karena bahan-bahan ini lebih mudah untuk dibentuk jilbab sesuai dengan model yang kita inginkan.
 

2. Memilih model jilbab sesuai dengan bentuk wajah. Sangat penting untuk menyesuaikan model jilbab yang akan Anda gunakan, misalnya jika wajah Anda bulat, hindari hiasan dan corak yang terlalu berlebih agar tidak memberi kesan tembem pada wajah Anda. Sekarang ini sudah banyak dijual ciput  sesuai dengan bentuk wajah.

Sunday, May 1, 2022

Facts About Eid-ul- Fitr



As we know, Eid ul-Fitr is a big day for all moslems around the world. They also called as a 'Victory Day' after 30 days fasting in Ramadan.
Bellow you can find facts about Eid ul-Fitr,
  • Eid ul-Fitr is end of Ramadan.
  • Eid ul-Fitr follows the blessed month of Ramadan and falls in the first 3 days in the month of Syawal, the 10th month in the Islamic calendar.
  • It begins with the sighting of the new moon.
  • Fasting is forbidden on this day.
  • There is special Eid prayer in the morning.
  • Prior to the start of the prayer, every muslim must pay zakatul-fitr an alms for the month of Ramadan. This money charity goes to the local needy people so that they can make Eid purchases.
  • Eid ul-fitr is one of two holidays in Islam, the other being Eid ul-adha which comes in the 12th month.
  • It is a day of celebration to mark the end of a whole month of fasting.
  • Its a day of joy and everyone gives gifts to one another if they can.
  • Eid ul-Fitr celebrated only once in a year
     

.